Tuesday, March 31, 2015

TEKNOLOGI TRANSFER

                       TEKNOLOGI TRANSFER


TEKNOLOGI TRANSFER

1.Suatu proses dimana ilmu dan teknologi dipindahkan dari sebuah sumber (Individu,  Perusahaan atau Negara) ke penerima

2.Pemindahan mesin-mesin, peralatan, kemahiran manusia, pengetahuan teknikal dan teknik-teknik manajemen
 Elemen Transfer Teknologi

a.Penerima teknologi dikenal dengan istilah "transferee dan penyuplai teknologi adalah "transferor".

b.Teknologi yang ditransfer

c.Mekanisme

d.Lingkungan transferee

e.Lingkungan transferor

f.Lingkungan yang lebih luas

KATEGORI TEKNOLOGI TRANSFER

a.Penerima teknologi dikenal dengan istilah "transferee dan penyuplai teknologi adalah "transferor".

b.Teknologi yang ditransfer

c.Mekanisme

d.Lingkungan transferee

e.Lingkungan transferor

f.Lingkungan yang lebih luas

Motivasi yang mendorong Transferee melakukan TT
1. Teknologi merupakan variabel yang strategis untuk perkembangan dan pertumbuhan suatu perusahaan 
2. Tidak ada perusahaan yang dapat membuat semua teknologi yang  dibutuhkannya.
3. Untuk menghindari biaya R&D untuk penelitian teknologi baru dengan cara langsung meniru hasil penelitian transferor sehingga sumber daya yang terbatas dapat dialokasikan untuk mengembangkan serta memperbaiki teknologi tersebut.
4. Untuk menyempurnakan output sehingga lebih sesuai dengan tuntutan konsumen dengan menggunakan teknologi baru. 



5. Untuk meningkatkan kekuatan kompetisi dalam pasar internasional dengan menggunakan teknologi yang dapat memproduksi output yang sesuai dengan standard internasional.

6.Untuk kebutuhan pertahanan serta kebutuhan politik lainnya.

7.Untuk dapat mengejar perkembangan teknologi terbaru.


KATEGORI TEKNOLOGI TRANSFER

1.International Teknologi Transfer
    Teknologi yang ditransfer dari suatu negara maju ke negara berkembang

2.Regional Teknologi Transfer
    Teknologi yang ditransfer dari suatu wilayah suatu negara ke wilayah lain

3.Cross Industri atau Cross Sector Teknologi Transfer
            Teknologi yang ditransfer dari satu industri ke industri yang lain
 4. Interfirm Teknologi Transfer
     Teknologi yang ditransfer dari suatu perusahaan ke yang lain yang masih dalam suatu perusahaan

5. Intrafirm Teknologi Transfer
    Teknologi yang ditransfer dalam  sebuah perusahaan dari satu lokasi ke lokasi yang lain.
SALURAN TEKNOLOGI TRANSFER

1.General Channel
    TT yang dilaksanakan tanpa sengaja dan boleh diteruskan tanpa melibatkan sumbernya. Contoh : pendidikan, training, publikasi, conference, study banding/ kunjungan
2.Reverse Engineering Channel
    TT terjadi dengan kontribusi yang tidak aktif dari sumber
 Contoh : Sebuah produk yang di jual di pasaran oleh perusahaan A, dapat dibeli oleh perusahaan B. Setelah di reverse Engineering oleh perusahaan B, di perkenalkan di pasaran sebagai saingan produk perusahaan A

3. Planned Channel
    TT yang disengaja menurut perencanaan proses dengan izin pemilik (sumber)
            Contoh :

Lisensi :
    Izin dari sebuah perusahaan kepada perusahaan-perusahaan lain untuk menggunakan nama dagangnya (brand name), merek, teknologi, paten, hak cipta, atau keahlian-keahlian lainnya. Pemegang lisensi harus beroperasi di bawah kondisi dan ketentuan tertentu, termasuk dalam hal pembayaran upah dan royalti
b.   Franchise : Ini seprti lisensi tapi sumber biasanya menyediakan dukungan terus menerus kepada penerima. Seperti supply material, dukungan dari segi pemasaran atau pemberian training.
c.    

d.TurnKey Project
        Membangun infrastruktur dan konstruksi yang diperlukan perusahaan asing untuk menyelenggarakan proses produksi. Bila segala fasilitas telah siap dioperasikan, perusahaan asing menyerahkan ‘kunci’ kepada perusahaan domestik atau organisasi lainnya. Perusahaan asing juga menyelenggarakan pelatihan pekerja dalam negeri agar suatu saat dapat mengambil alih segenap proses produksi yang dibutuhkan.

e. Foreign Direct Invesment
        Investasi jangka panjang yang ditanamkan oleh perusahaan asing. Investor memegang kendali atas pengelolaan aset dan produksi.
F.Joint Venture : Dua atau lebih individu/organisasi yang bergabung karena mempunyai ketertarikan dalam suatu usaha, dimana mereka dapat membagi ilmu pengetahuan dan sumber daya untuk mengembangkan teknologi atau memproduksi sebuah produk.

Faktor yang sangat menentukan berhasilnya transfer teknologi

Kemampuan pihak transferee untuk menyerap teknologi yang telah  ditransfer.
Infrastruktur fisik berkaitan dengan fasilitas fisik yang tersedia di lingkungan transferee, misalkan listrik, telepon, jalan raya, dan lain-lain
Ketersediaan SDM yang trampil untuk menggunakan teknologi.
 

 Sikap dan komitmen untuk berubah dengan menggunakan teknologi  baru yang lebih efektif dan efisien .
Status ekonomi berkaitan dengan keadaan ekonomi di lingkungan  transferee
Status teknologi berkaitan dengan level teknologi yang dapat dicapai  oleh transferee.
Proses Teknologi Transfer

1. Proses awal
        Pada proses awal ini dilakukan beberapa hal , yaitu sebagai berikut:
a. Penelitian pendahuluan
b. Penilaian kepada alternative teknologi
c. Feasibility study (UU, pemasaran, modal dan teknikal)
d. Pemilihan dan penetapan teknologi serta kontraktor utam

2. Proses pelaksanaan
        Pada proses pelaksanaan ini dilakukan beberapa hal , yaitu sebagai berikut:
a. Penyedian area
b. Penyedian tenaga kerja
c. Perolehan mesin-mesin dan peralatan
d. Persiapan operasi
e. Pelaksanaan trial and error teknologi yang dibeli atau teknologi yang ada
 e. Perjanjian kontrak


Biaya Teknologi  Transfer


1. Biaya langsung

  Biaya langsung adalah biaya patent, trade marks dan bantuan-bantuan teknis dalam segala tingkat, mulai dari investment sampai pabrik-pabrik bekerja penuh.

  2. Biaya tak langsung

  Biaya tak langsung terdiri dari:

Peninggian harga alat-alat dan barang setengah jadi yang diimport

Sebagian dari laba yang ditransfer ke Negara induk

3. Biaya lainnya
  Biaya lainnya terdiri dari:
Batas-batas yang dikenakan dalam perjanjian transfer teknologi
Transfer teknologi yang salah
Transfer yang tidak sungguh-sungguh atau sengaja diperlambat
Penurunan kesanggupan teknologi dalam negeri yang disebabkan oleh import teknologi berkelebihan
 
 



10 comments

terimakasih min, karna membaca artikel ini saya jadi sangat terbantu dalam memahami maksud dari transfer teknologi,
kunjungi juga ya min website kampus saya di https://www.atmaluhur.ac.id/
perkenalkan nama saya Oulia Syadza 1722500154, terimakasih min :)

terimakasih kak artikelnya sangat bermanfaat
perkenalkan saya Fidya Lestari, nim 1722500034
ohiya jangan lupa kunjungi website kampus kami (https://www.atmaluhur.ac.id)

terimakasih kak, postingan nya sangat bermanfaat sekali.. saya jadi tahu tentang teknologi transfer..
perkenalkan saya Nova Oseva (1722500124) dari STMIK Atma Luhur
kunjungi website kami yukk.. di https://www.atmaluhur.ac.id

Terimakasih kak artikelnya.. teknologi transfer ternyata sangat berperan sekali dalam peneyebaran informasi:)
kenalin kak saya elvia 1722500156 dari STMIK ATMA LUHUR
jangan lupa kak jika sempat kunjungi website kami juga di https://www.atmaluhur.ac.id

Terimakasih kak atas informasinya sangat bermanfaat bagi saya, saya skrang tau apa itu teknologi transfer dan apa saja biaya teknologi transfer...
Perkenalkan Nama Saya Yunita(1722500158) dari STMIK ATMA LUHUR
Jgan lupa kunjungi website kami di https://www.atmaluhur.ac.id

Terimaksih :)
Sangat bermanfaat sekali. Saya jadi tau ternyata transfer teknologi banyak kategori, proses, dan biaya. Jadi tidak bisa sembarangan.
Kenalkan saya Irene Chrismisel Tella, 1722500152 dari STMIK Atma Luhur.

Kunjungi website kami di https://www.atmaluhur.ac.id/

Thanks kak informasinya sangat berguna sekali dan bisa menambah wawasan juga bagi pembaca,, kenalkan saya ivan frediyoki 1822510029 kunjungi website kami ⁣https://www.atmaluhur.ac.id

Thanks kak informasinya sangat berguna sekali dan bisa menambah wawasan juga bagi pembaca,, kenalkan saya ade merlin sapitri kunjungi website kami ⁣https://www.atmaluhur.ac.id

Thanks infonya kak, smoga bisa membantu.
Perkenalkan Saya Prasetyo NIM : 1722510010
Jgn lupa kunjungi juga web saya di http://www.atmaluhur.ac.id/

artikelnya bagus dan menarik..saya novianti nim 18222520024. kunjungi website https://www.atmaluhur.ac.id


EmoticonEmoticon