Sunday, March 29, 2015

SEJARAH DAN PERKEMBANGAN TEKNOLOGI

SEJARAH & PERKEMBANGAN TEKNOLOGI    
Terdiri dari:
Evolusi Teknologi
Definisi-definisi Teknologi
Pemahaman Teknologi
Komponen Teknologi
Sifat Teknologi
Peranan Teknologi
Klasifikasi Teknologi

 
Teori Perubahan Masyarakat

Masyarakat pertanian, masyarakat industri, masyarakat informasi (Toffler).
 
Teori Perubahan Masyarakat
(TOFFLER) (1)
Masyarakat Pertanian (8000 SM – 1700)

Gelombang pembaharuan  manusia menentukan & menerapkan teknologi pertanian
Manusia yang semula berpindah-pindah menjadi suka untuk tinggal menetap (desa)
Manusia menggunakan energi dari alam (otot binatang, matahari, angin & air)
Masyarakat produsen & sekaligus menjadi konsumen
Teori Perubahan Masyarakat
(TOFFLER) (2)

Masyarakat Industri (1700 – 1970)

Revolusi Industri ditandai dengan penggunaan mesin (melipat gandakan kekuatan fisik manusia)
Manusia menggunakan energi: minyak, batu bara & gas
Pemisahan antara masyarakat produsen dengan masyarakat konsumen (spesialisasi)
Terjadi perusakan alam akibat eksploitasi sumber daya
Teori Perubahan Masyarakat
(TOFFLER) (3)

Masyarakat Informasi (1970 > 2000)

Penggunaan teknologi komunikasi dalam peradaban manusia
Penggunaan komputer & mikro elektronik sebagai teknologi inti
Pelipatgandaan kekuatan pikir manusia
Energi alternatif, energi baru, rekayasa genetik,bioteknologi
 
Definisi Teknologi 
TEKHNOLOGIA (Greek)
Techné = art or skill
Logos = science or study

Sekumpulan pengetahuan ilmiah, mesin, perkakas serta kemampuan organisasi produksi yang dikelola secara sistematik dan efektif (JUDET & PERRIN, 1971)

Technology is the totality of goods, tools, processes, methods, techniques, procedures and service that are invented and put into some practical use (BAYRAKTAR, 1992)
 
Definisi Teknologi
Suatu pengaturan yang berisikan atas tiga elemen (SANDRETT)

Elemen material : mesin, peralatan, bahan baku, bahan setengah jadi, dll.
Elemen informasi : pengetahuan tentang prosedur, keterampilan individu & kolektif
Elemen organisasi : organisasi produksi, jabatan, situasi kerja & koordinasi


Pemahaman Teknologi
1.  Teknologi sebagai Barang Buatan
        Terdiri dari :
a. Alat: Barang buatan yg digunakan untuk membantu pekerjaan manusia.
    Sumber tenaga: tenaga otot manusia
    Kendali: manusia (sumber informasi: manusia).
b. Mesin: suatu sistem peralatan dengan:
    Sumber tenaga:
    tenaga non-manusia: hewan, tenaga alam (angin, arus air, dsb)
    tenaga hasil konversi sumber daya alam: tenaga uap air, listrik
     Kendali: manusia
c. Automation: Perlengkapan teknologi yang paling tinggi ragamnya.
    perlengkapan otomatis yg menggantikan fungsi pengendalian oleh  manusia.
2.   Teknologi sebagai Kegiatan Manusia
Teknologi sebagai kegiatan manusia mencakup kegiatan yg bercirikan: efisiensi & mempunyai tujuan.
Efisiensi: konsepsi yang menunjukan perbandingan terbaik antara kerja dengan hasilnya (output & input).
Mempunyai tujuan: dilakukan untuk memenuhi kebutuhan, memecahkan masalah, atau mengatasi kesulitan tertentu.
Tidak semua kegiatan manusia adalah teknologi, contoh:
Menari  kegiatan seni

3.     Teknologi sebagai Kumpulan Pengetahuan
    Definisi :
Teknologi: suatu himpunan fleksibel keterampilan, pengetahuan & metode untuk mencapai hasil yang diinginkan & menghindarkan kegagalan dalam lingkungan yang berubah-ubah
Teknologi: segenap keterampilan manusia dalam menggunakan sumber daya alam untuk memecahkan masalah-masalah yang dihadapi dalam kehidupan.
Teori-teori teknologis , dibedakan atas:
Teori teknologis substantif: penerapan teori-teori ilmiah pada situasi tertentu: membentuk ilmu-ilmu rekayasa (engineering) & merupakan ilmu terapan.
Teori teknologis operatif: menyangkut pelaksanaan pekerjaan orang & gabungan orang-mesin pada situasi tertentu

4.   Teknologi sebagai Sistem
      Definisi:
Teknologi: suatu sistem penggunaan berbagai sarana yang tersedia untuk mencapai tujuan praktis yang ditetapkan.
Tujuan keseluruhan teknologi: penentuan suatu cara (membuat atau menggunakan sesuatu secara rasional, sistematis & efektif) untuk mencapai suatu tujuan tertentu.
Teknologi berkaitan dengan teknik untuk mencapai suatu tujuan dengan cara yang efisien.

KOMPONEN TEKNOLOGI
Teknologi yang melekat pada objek
    (Objek Embodied Technology)
    Yang disebut juga dengan fasilitas Rekayasa (Technoware). Technoware meliputi peralatan, mesin-mesin.
Teknologi yang melekat pada diri manusia (Person Embodied Technology)
    Yang disebut dengan kemampuan insani (Humanware). Kemampuan insani ini mencakupi pengetahuan, keterampilan, kebijaksanaan, kreativitas dan pengalaman
 3. Teknologi yang melekat pada dokumen (Dokumen Embodied Technology)
    Yang disebut juga dengan fakta-fakta yang didokumentasikan (Infoware). Informasi ini berkaitan dengan proses, prosedur, metode, teori, spesifikasi dan pengamatan
4. Teknologi yang melekat pada kelembagaan  (Institut on Embodied Technology)
    Yang disebut juga dengan kerangka organisasi (Orgaware). Organisasi ini mencakupi praktek-praktek manajemen, keterkaitan dan pengaturan organisasi

(1). Teknologi maju (advance technology), yaitu upaya peningkatan
   kemampuan nasional di bidang penelitian dan teknologi terkait dengan sumber enerji, mineral, nuklir, dan beberapa aspek pokok di bidang
   teknologi angkasa luar;
(2).Teknologi adaptif (adaptive technology) adalah teknologi yang
   bersumber pada penelitian dan pengembangan di negara maju, harus
   digarap dan disesuaikan dengan perkembangan masyarakat;
(3).Teknologi protektif (protective technology), yaitu teknologi yang dipersiapkan untuk memelihara, melindungi, dan mengamankan ekologi serta lingkungan hidup bagi masa depan.
Pendapat di atas merupakan suatu tinjauan berdasarkan ilmu ekonomi yang menekankan peran serta pengaruh pemanfaatan teknologi terhadap kekayaan alam (Sumitro)

Sifat Teknologi
Menurut Heinich
(1) dapat ditiru, diulang atau diperbanyak (replicability)
(2) diandalkan karena melalui serangkaian ujicoba (reliability)
(3) mudah digunakan dan dilaksanakan untuk mengatasi masalah
(algorithmic-decision making)
(4) dapat dikomunikasikan dan dipantau sehingga teknologi dapat diperbaiki berdasarkan masukan dari orang / pihak lain (communication and control)
(5) berkaitan dengan sifat pertama, berdampak skala – karena pengulangan dan penyebarannya, sehingga dampak baik atau buruk teknologi dapat cepat tersebar atau menyusut – (effect of scale).
Peranan Teknologi
Teknologi meningkatkan penggunaan 7M+IE yang seterusnya membawa kepada penurunan waktu dan biaya
Teknologi meningkatkan prestasi kerja dalam kuantitas dan kualitas
Teknologi meningkatkan nilai             tambah kepada produk
 
Klasifikasi Teknologi
Berdasarkan Unsur


Unsur: proses-proses teknis yang tidak terdapat secara khusus pada sesuatu bidang.

Lima Unsur Teknologi:
Technology of energy conversion and utilization
Technology of tools & machines
Technology of measurement, observation & control
Technology involved in the extraction & conversion of industrial raw materials
Technology of industrial production processes
 


EmoticonEmoticon